January 31, 2025 | Other Activities
BPS Provinsi Sulawesi Utara menggelar Penandatanganan Perjanjian Kinerja dan Pakta Integritas pada 31 Januari 2025. Kegiatan diikuti oleh seluruh Kepala BPS Kabupaten/Kota se-Sulawesi Utara, termasuk Kepala BPS Kabupaten Minahasa, Eko Setyo Budi. Kegiatan penandatanganan ini disaksikan langsung oleh Aidil Adha selaku Kepala BPS Provinsi Sulawesi Utara, serta Bhayu Prabowo selaku Kepala Bagian Umum.
Usai penandatanganan, kegiatan dilanjutkan dengan Rapat Pimpinan Lengkap Perdana 2025, yang dihadiri oleh Kepala dan Kasubag BPS Kabupaten/Kota, serta Fungsional Ahli Madya dan Tim Perencanaan BPS Provinsi Sulawesi Utara.
Related News
Penandatanganan Perjanjian Kinerja (PK) Kepala Tahun 2024
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Pejabat Fungsional BPS Provinsi Sulawesi Utara
Pelantikan Pejabat Pengawas di Lingkungan BPS Provinsi Sulawesi Utara
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas, dan Pejabat Fungsional di Lingkungan Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Utara
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Minahasa(BPS-Statistics Minahasa Regency)
Jl. Dotulolong Lasut; Tondano Timur; Minahasa
Mailbox : bps7102@bps.go.id