18 Januari 2021 | Kegiatan Statistik
Survei Angkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) merupakan survei khusus untuk mengumpulkan data ketenagakerjaan. Pengumpulan data ketenagakerjaan melalui SAKERNAS mempunyai tujuan secara khusus yaitu menyediakan data pokok ketenagakerjaan yang berkesinambungan. Dan secara khusus bertujuan untuk Memperoleh estimasi data jumlah penduduk bekerja & pengangguran, indikator ketenagakerjaan lainnya, serta perkembangannya di tingkat nasional, provinsi dan kabupaten/kota. Serta mengumpulkan informasi terkait dampak Covid-19 terhadap ketenagakerjaan
Jadwal
penyelenggaraan Sakernas Februari 2021 BPS Kabupaten Minahasa adalah sebagai
berikut:
Ø 21 -
26 Januari 2021 : Pelatihan Petugas Lapangan
Ø 27-7
Februari 2021 : Updating
Ø 8-28
Februari 2021 : Pencacahan
Ø 13
Februari- 5 Maret 2021: Pengolahan data
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Minahasa(BPS-Statistics Minahasa Regency)
Jl. Dotulolong Lasut; Tondano Timur; Minahasa
Mailbox : bps7102@bps.go.id