1 Mei 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya
Sebagai bentuk evaluasi dan apresiasi atas kontribusi dan dedikasi yang diberikan oleh pegawai, BPS Kabupaten Minahasa melaksanakan pemilihan pegawai teladan yang dipilih secara triwulanan.
Adapun yang terpilih sebagai pegawai teladan untuk Triwulan I Tahun 2025 ialah Gemayel Gamaliel Sahiu, S.Si.
Diucapkan selamat kepada pegawai yang terpilih, semoga bisa selalu memberikan kontribusi yang terbaik bagi BPS Kabupaten Minahasa.
Berita dan Siaran Pers Terkait
Pegawai Teladan BPS Kabupaten Minahasa Triwulan IV Tahun 2024
Audiensi Pegawai Teladan BPS Minahasa
Pegawai Terbaik BPS Kabupaten Minahasa Triwulan I Tahun 2024
BPS Kabupaten Minahasa sedang mengadakan Pelatihan Petugas Susenas Maret dan Seruti Triwulan I tahun 2025
Pegawai Terbaik BPS Kabupaten Minahasa Triwulan II 2024
Insan Statistik Teladan BPS Kabupaten Minahasa 2024 Tahap 1
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Minahasa(BPS-Statistics Minahasa Regency)
Jl. Dotulolong Lasut; Tondano Timur; Minahasa
Mailbox : bps7102@bps.go.id