Kota
Manado pada bulan Februari 2015 mengalami deflasi sebesar 0,20 persen.
Inflasi tahun kalender sebesar -0,90 persen atau mengalami deflasi.
Inflasi “year on year” (Februari 2015 terhadap Februari 2014) sebesar
7,79 persen. Dari delapan puluh dua kota IHK, 12 kota diantaranya
mengalami inflasi dan 70 kota mengalami deflasi.